Selasa, 05 September 2023

Materi Ajar, Selasa 5 September 2023

 



Hari/Tanggal : Selasa, 5 September  2023

Kelas : 4A

Mapel : Bahasa Indonesia & Pendidikan Pancasila

👉Capaian Penbelajaran Bahasa Indonesia :

Peserta didik mampu memahami pesan dan informasi tentang kehidupan sehari-hari, teks narasi, dan puisi anak dalam bentuk cetak atau elektronik. Peserta didik mampu membaca kata-kata baru dengan pola kombinasi huruf yang telah dikenalinya dengan fasih. Peserta didik mampu memahami ide pokok dan ide pendukung pada teks informatif. Peserta didik mampu menjelaskan hal-hal yang dihadapi oleh tokoh cerita pada teks narasi. Peserta didik mampu memaknai kosakata baru dari teks yang dibaca atau tayangan yang dipirsa sesuai dengan topik.
Tujuan Pembelajaran (TP) Bahasa Indonesia:
2.1 Mampu memahami pesan dan informasi tentang kehidupan sehari-hari, teks narasi, dan puisi dalam bentuk cetak atau elektronik
       Fokus Materi : mengenal pemakaian awalan ber-

👉Capaian Penbelajaran Pendidikan Pancasila :
Peserta didik mampu mengidentifikasi aturan di keluarga, sekolah, dan lingkungan sekitar tempat tinggal serta melaksanakannya dengan bimbingan orang tua dan guru; mengidentifikasi hak dan kewajiban sebagai anggota keluarga dan sebagai warga sekolah; melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan sebagai warga sekolah
Tujuan Pembelajaran (TP) Pendidikan Pancasila:
1. 2.1  Peserta didik mampu mengidentifikasi hak dan kewajiban dilingkungan sekitar
      Fokus materi : Norma di lingkungan sekitar

Sebelum belajar marilah kita bersamasama untuk belajar


Materi Bahasa Indonesia
Apersepsi

Haii,, Good Morning Student.. How are you today?
Masih ingatkan dengan materi Bahasa Indonesia yang telah kita pelajari pada pertemua terakhir kemarin,
minggu kearin kita sudah belajar tentang menggunaan kalimat dengan penggunaan kata kerja dengan awalan awalan ber.

Contoh: 

- Ber + kunjung, menjadi berkunjung. 

- Ber + buah, menjadi berbuah. 

nah sekarang mari kita lanjutkan materi kita hari ini yaa....

untuk pembelajaran kita hari ini, kita akn belajar di perpustakaan, dan melaporkan hasil mambacanya kemudian mempresentasikannya di depan kelas!!

berikut adalah yang harus diisi pada saat kalian berada diperpustakaan

Judul Buku :

Waktu membaca dari ....................... sampai..........................

nama penulis :.........................................

Sumber bacaan :..............................

Isi bacaan ;.............................................

kesanku setelah membaca:................................

bbb

Berikut ini adalah ringkasan materi hak dan kewajiban anak di rumah dan di sekolah. Yuk, simak!

1. Hak dan Kewajiban Anak di Rumah

Hak:

- Mendapatkan makanan dan minuman

Ini adalah hak dasar anak yang harus didapatkan di rumah. Sebab, makan dan minum adalah kebutuhan dasar anak untuk bertahan hidup.

- Mendapatkan perlindungan dan keamanan

Orang tua atau anggota keluarga lainnya harus memberi perlindungan dan keamanan untuk anak. Misalnya, dengan mencegah anak menggunakan barang di rumah yang bisa membahayakan.

- Mendapatkan kasih sayang

Anak harus mendapatkan kasih sayang baik dari orang tua atau anggota keluarga yang lainnya. Hal ini akan mempererat hubungan anak-anak dengan keluarga di rumah.

- Mendapatkan perawatan dari orang tua

Orang tua memiliki kewajiban untuk merawat anak hingga dewasa. Hal itu menjadikan anak memiliki hak untuk mendapatkan perawatan dan kewajiban untuk menyayangi orang tua.

- Mendapatkan ruang untuk berkomunikasi

Berkumpul dan berkomunikasi bersama keluarga merupakan hak yang juga harus didapatkan oleh anak. Ini membantu agar sesama keluarga bisa saling berdiskusi satu sama lain.

Kewajiban:

- Membersihkan rumah

Tugas,

bersama dengan kelompomu temukan hak dan kewajiban pada saat berada dirumah dan disekolah!!

Penutup
Demikian pembelajaran hari ini semoga bermanfaat dan dapat dipahami  Jangan lupa untuk pembelajaraan di hari esok  yaitu MTK dan Bahasa Indonesia . .

Kesimpulan
padapembelajaran hariini,alhamdulilah siswa memahami materi yang di ajarkan.2siswa yang tidak hadir akan dilaksanakan pengulanan materi pada siswa tersebut pada saat hadir



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Materi ajar, Senin 4 Desember 2023

  Hari / Tanggal              :  Senin, 4 Desember 2023 Kelas :                            : 4A Materi                         :  Sumatif Ak...