Hari/Tanggal : Senin 09 Januari 2023
Kelas : 1 A
Tema / Subtema : 5 (Pengalaman ku) / 1 (Pengalaman Masa Kecil)
Pembelajaran : 6
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan
Kompetensi dasar :
BAHASA INDONESIA
BAHASA INDONESIA 3.8 Merinci ungkapan penyampaian terima kasih, permintaan maaf, tolong, dan pemberian pujian, ajakan, pemberitahuan, perintah, dan petunjuk kepada orang lain dengan menggunakan bahasa yang santun secara lisan dan tulisan yang dapat dibantu dengan kosa kata bahasa daerah. MATEMATIKA 3.1 Menjelaskan makna bilangan cacah sampai dengan 99 sebagai banyak anggota suatu kumpulan objek PPKN 3.1 Mengenal simbol sila-sila Pancasila dalam lambang negara ”Garuda Pancasila” |
|
1. Dengan menggunakan gambar kumpulan benda dan lambang bilangan, |
Apersepsi :
Assalamu'alaikum wr wb
Good morning my students, how are you this morning?
Apa kabarnya anak soleh solehah kelas 1 A, bagaimana kabar kalian si pagi yang cerah ini,,
Alhamdulillah kita masih diberikan kesehatan dan sudah melaksanakan sholat dhuha berjamaah tadi bersama teman-teman yang lainnya di kelas.
baik anak soleh solehah bu guru.. Pembelajaran 5 kemarin di Tema 5 kalian telah dapat menghitung banyak benda hingga 50 yaa dengan menghitung jumlah permen yang bu guru berikan.
Hari ini kita akan belajar masih ditema 5 pembelajaran 6 tentang memasangkan gambar dan jumlahnya
Tujuan pembelajaran kita adalah memasangkan dan menghitung lambang bilangan 21 sampai 40 dengan kumpulan objek yang banyak anggotanya sesuai
Baik yuk kita mulai dengan membaca do'a belajar terlebih dahulu ya..
Mereka selalu tolong-menolong.
Jika Siti kesulitan, Dayu siap membantu.
Jika Dayu perlu bantuan, Siti langsung menolong.
Tolong-menolong adalah sikap yang baik.
Perilaku tersebut sesuai dengan Pancasila.
Masih ingatkah kamu bunyi sila kedua?
Simbolnya adalah rantai.
Edo, Udin, dan Beni senang bermain bersama.
Mereka sering bermain kelereng. Mereka punya banyak kelereng.
Mereka ingin menghitung banyaknya.
Kelereng itu dikelompokkan.
Kemudian mereka menghitung bersama-sama.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar