MATERI PEMBELAJARAN
Hari/ Tanggal : Kamis, 28 Oktober 2021
Tema 4 : Keluargaku
Subtema 1 : Anggota Keluargaku
Pembelajaran : 3
Assalamualaikum Wr. Wb.
Sebelum belajar marilah kita berdoa bersama-sama...
Mari Mengamati
Coba, anak-anak perhatikan foto di bawah ini!
Foto keluarga siapakah ini? Kalian pasti masih ingat kann.. Yuukk kita isi bersama nama-nama pada foto di bawah ini ^,^
Alhamdulillah.. anak-anak masih ingat yaa dengan nama-nama keluarga Udin.. Goodjob ^,^
Tahukah kamu?
Foto keluarga berbentuk segi empat.
Segi empat disebut bangun datar.
Contoh bangun datar yang lain adalah segitiga dan lingkaran.
Yuuukk, kalian simak Ciri-ciri bangun datar di bawah ini ya Nak ^,^
TUGAS HARI INI
Setelah kita membaca cerita tentang keluarga Udin dan bernyanyi. Hari ini kita akan Penilaian Harian Tema 3 sub tema 4, untuk soal akan di kirimkan melalui wa grup ya sayang, dikerjakan dengan teliti sebelum mengerjakan jangn lupa membaca doa ya anak sholih/ sholihah.....
Hari ini Kamis, 28 Oktober merupakan hari peringatan sumpah pemuda.. untuk itu anak Soleh Solehah dapat berfoto dengan costum pahlawan yaa, bebas memilih tema pahlawan yang akan yang akan dipakai🥰🥰
Selamat mengerjakan!
Jangan lupa ucapkan terima kasih kepada ayah/bunda yang telah mendampingi Ananda belajar di rumah hari ini! Mari, kita akhiri kegiatan belajar di rumah hari ini dengan membaca doa sesudah belajar. Terima kasih.. Sampai jumpa besok yaa sholih shaliha.
Wassalamualaikum Wr. Wb
Tidak ada komentar:
Posting Komentar